Ku coba menahan perasaan yang menyentuh hatiku.
laksana pisu yang menusuk hati ini
Ku coba menahan dentumman amarah yang ingin berguncang.
guncangan yang akan merusak hati ini
Ingin rasa itu ku buang.
ku tahu karena rasa itu hal yang membuat hatiku rusak.
bukan karena bakteri atau jamur.
tapi karena perlakuanmu terhadapku.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar